Home » » Budidaya Binatang Bercapit Lobster Air Tawar.

Budidaya Binatang Bercapit Lobster Air Tawar.


Pada Kesempatan Ini Saya Ingin Mengajak Anda Tentang  Budidaya Binatang Bercapit Lobster Air Tawar.
Lobster Siapa Sangka Udang Besar ini Ternyata Bisa Dibudidayakan Di Air Tawar.Padahal Sebelumnya Hanya Lobster laut Yang Menjadi Primadona Oleh Para Konsumennya Penyebabnya tidak lain Karena Daging Lobster Laut Begitu Menggugah Selera.
Sayangnya Lobster Laut Masih Sulit Untuk Di Budidayakan Sehingga Keberadaannya Masih terbatas dari hasil tangkapan alam.
Hal ini Berbeda Dengan Lobster Air Tawar,Selain Rasanya Yang Tidak Berbeda Jauh Dengan Lobster Air Laut,Lobster Air Tawar Terbukti Mudah Untuk Dibudidayakan.
Selain Itu Lobster Air Tawar Memiliki Harga Jual Yang Setabil Juga Menjanjikan Lobster Ini Untuk Dijadikan Lahan Usaha Sampingan Yang Sangat Menguntungkan.
Penyerap Utama Produk Budidaya Lobster Air Tawar Konsumsi Untuk Saat Ini Adalah Restauran.
Sebenarnya Jjika Lobster Yang Dihasilkan Belum Terlalu Banyak Pembudidaya Dapat Menyetorkannya Atau Menjualnya Melalui Pengepul.
Pengepul Ini Yang Nantinya Akan Menyuplai Pasar Secara Continue.

0 komentar:

Posting Komentar

Popular Posts

Pengikut