Home » » Kisah Anak Pencari Kelelawar Untuk Menyambung Hidup

Kisah Anak Pencari Kelelawar Untuk Menyambung Hidup

Tak Ada Pilihan Lain Untuk Slamet Untuk Menyambung Hidup Keluarganya,Dengan Mencari Kelelawar,Dulu Slamet Sering Ikut Ayahnya Mencari Kelelawar,Sekarang Sang Ayah Sudah tak Sanggup Lagi karena Sang Ayah Sudah Mulai Sakit-Sakitan,Maka Slametlah Yang Melanjutkan Pekerjaan Ayahnya:

"Tanggungan Bapak Saya Itu Banyak,Ada Saya Adik Saya,Nenek,Ibu,Kakak Saya,Banyak Jadi Saya Kasihan Sama Bapak".
Memang Kebutuhan Untuk Makan Tak Dapat Ditunda,Setiap Hari Harus Ada Pemasukan Didalam Keluarga Tersebut.Diwilayah Gunung Kidul Pantai Selatan Terdapat Banyak Gua-Gua Disinilah Ladang Kelelawar Tempat Pencarian  Slamet,Hewan Noklurnal Ini Banyak Diminati Untuk Bahan Makanan,Adapula Yang Memanfaatkan Kelelawar Untuk Bahan Obat Penyakit Asma Hingga Paru-Paru.Untuk Menangkap Kelelawar Diperlukan Kerjasama,Slamet Dan Adiknya Mujiono
Membentangkan Jaring Yang Sudah Mulai Rusak Ini Di Depan Mulut Gua.Jaring Yang Rusak Membuat Hasil Tangkapan Kurang Maksimal.


"Kalau Dapat Sedikit Saya Suka Kepikiran Emak,Untuk Beli Beras Gimana,Kalau Tidak Dapat Banyak.
Menangkap Kelelawar Bukan Tanpa Resiko,Kelelawar Bisa Menggigit Atau Melukai,Harus Pintar-Pintar Saat Mengumpulkan Satu Per Satu.


Kata Juminten Ibu Dari Slamet"Saya Terharu,Anak-Anak Seumurnya Pada Sekolah,Sedangkan Dia Harus Membantu Orang Tua.Karena Keadaan Habis Mau Bagaimana Lagi.Ya Saya Hanya Bisa Berdoa Buat Anak Saya Supaya Diberi Kemudahan Saat Bekerja Membantu Orang Tua Supaya Lancar.
Doa Sang Ibu Dapat Membuka Segala Jalan,Slamet Hanya Bisa Berharap Cita-Citanya Untuk Membawa Keluarganya Untuk Mendapatkan Hidup Yang Lebih Baik.Terbersit Sedikit Rasa Khawatir Saat Menjalani Masa Depan Tanpa Pendidikan Yang Layak.Kepada Adiknya lah Segala Cita-Cita Dibangku Sekolah Dititipkan.
"SayaTidak Ingin Adik Saya Berhenti Sekolah,Dan Terus Dapat Melanjutkan Sekolahnya,Saya Didak Ingin Adik Saya Seperti Saya."Ujar Slamet

0 komentar:

Posting Komentar

Popular Posts

Pengikut